Penyebab Gigi Berlubang dan Cara Pencegahannya

penyebab gigi berlubang
Kesehatan mulut dan gigi menjadi hal yang penting dan harus dijaga. Salah satunya adalah dengan menjaga agar gigi tidak berlubang. Namun untuk melakukannya tidak perlu dengan biaya mahal, anda dapat melakukannya secara alami. Berikut adalah beberapa penyebab gigi berlubang dan cara pencegahannya.


1. Minuman bersoda

Minuman bersoda memiliki tingkat keasaman (ph) yang rendah (sangat asam). Kondisi ini menyebabkan terjadinya demineralisasi pada gigi, yang akan membentuk lubang pada gigi. Kurangi mengkonsumsi soda, dan gunakan sedotan ketika minum soda, agar gigi tidak langsung berhadapan dengan asam soda.

2. Makanan manis dan lengket

Contoh salah satu makanan manis dan lengket yang menjadi favorit adalah coklat, wah enak tuh.hehe.. Namun jenis makanan ini adalah merupakan favorit juga bagi kuman-kuman di mulut. Semakin lengket makanan, semakin sulit juga dibersihkan, maka semakin pula kuman berkembang dengan mudah. Kurangilah mengkonsumsi makanan yang manis dan lengket karena semakin sering kita mengkonsumsi makanan ini dalam sehari, maka semakin besar resiko gigi berlubang.

3. Membiarkan mulut terasa kering

Penyebab gigi berlubang yang satu ini, memang jarang kita dengar. Namun air liur memiliki peran yang sangat penting dalam mencegah gigi berlubang. Semakin banyak air liur, semakin mudah juga menetralisir kondisi asam pada mulut. Oleh sebab itu, sebisa mungkin kita perlu mempertahankan kondisi basah pada mulut.

4. Malas Sikat gigi dan langsung tidur setelah makan

Pencegahan gigi berlubang dapat dilakukan dengan menjaga kebersihan gigi dan rongga mulut. Paling tidak kita harus menyikat gigi dua kali sehari, yaitu pagi setelah sarapan dan malam sebelum tidur.

Nah, ini yang paling sering terjadi, langsung tidur setelah makan, biasanya kita malas menggosok gigi sebelum tidur, dan ditambah sebelum tidur habis makan malam, hmm.. komplit deh. setelah makan kondisi mulut akan bersifat asam. Kondisi ini memungkinkan terjadinya lubang gigi. Dibutuhkan air liur yang cukup untuk menetralisir kondisi asam ini. Sedangkan saat tidur, produksi air liur menurun. Oleh karena itu, sebelum tidur kita wajib sikat gigi dan sebisa mungkin menetralisir kondisi mulut, salah satunya dengan minum air putih yang banyak

5. Kurang bersih menyikat gigi

Terburu-buru ketika sikat gigi terkadang membuat kita kurang teliti dan kurang bersih dalam membesihkan gigi. Mungkin beberapa bagian ada yang tersikat dengan baik. Sikatlah gigi dengan baik sampai ke sela-sela gigi. Selain itu, disarankan juga untuk membersihkan gigi menggunakan benang gigi agar sela-sela gigi yang sulit dapat dibersihkan.

6. Kebiasan menyikat gigi di waktu yang kurang tepat

Mungkin sebagian dari kita, sudah melakukan sikat gigi 2 kali sehari, namun waktunya yang kurang tepat dapat menjadi penyebab gigi berlubang, contohnya menyikat gigi pada saat mandi pagi dan mandi sore, hal seperti ini tidak tepat. Seperti dikatakan di atas tadi, waktu yang tepat untuk menyikat gigi adalah pagi setelah sarapan dan malam sebelum tidur. Ubahlah jadwal menyikat gigi anda, untuk mencegahnya berlubang.

7. Jarang makan buah dan sayuran

Buah dan sayuran banyak mengandung serat yang dapat membantu membersihkan gigi kita. Kalau kita jarang mengkonsumsinya bisa menjadi salah satu penyebab gigi berlubang di mulut kita.

Setelah mengetahui beberapa penyebab gigi berlubang dan cara mencegahnya, yuk kita perbaiki cara kita menggosok gigi dan cara makan minum kita.

Obat Herbal Sakit Gigi

Hersagi obat sakit gigi alami
Anda dan keluarga Anda mengalami sakit gigi, kami sarankan menggunakan HERSAGI, obat herbal sakit gigi yang alami dan aman tanpa efek samping untuk mengobati sakit gigi dari Herbal Indo Utama.

Nama produk : Hersagi
Harga : Rp. 35.000, - (belum termasuk ongkos kirim)
Produsen : Herbal Indo Utama
Volume/isi : 12 ml
Perizinan : BP POM MUI No. 00140016360701

Komposisi Hersagi Obat Sakit Gigi :

  • Caryophyli Oil
  • Zaitun Oil
  • Ol. Menthae. Pip.

Khasiat Hersagi Obat Sakit Gigi:

  • Mengobati sakit gigi
  • Meredakan nyeri sakit gigi
  • Menyegarkan bau mulut

Cara pemakaian :

  • Teteskan HERSAGI pada gigi (lubang gigi) yang sakit/basahi kapas dengan HERSAGI dan letakkan pada gigi yang sakit.
  • Lakukan 3-5 kali sehari (tidak berbahaya jika tertelan)
CARA PEMESANAN :

Ketik Sms dengan Format:
PESAN - HERSAGI - JUMLAH - NAMA LENGKAP - ALAMAT LENGKAP - KODE POS. Kirim ke 0856 250 9013

Contoh :
PESAN - HERSAGI - 1 - ANANDA PUTRI AYU - JL. RAYA MALANG RT. 10 RW. 05 DESA BANDUNG KEC. MAKASSAR KAB. SAMBAS KALIMANTAN BARAT - 79462

  • Selanjutnya kami akan membalas total harga + ongkos kirim + rek bank.
  • Konfirmasikan pembayaran anda setelah transfer : contoh sms konfirmasi transfer : sudah transfer Rp. 35.000 via BCA utk 1 HERSAGI, tgl transfer, dari ANANDA PUTRI AYU (sambas)
  • kirim via SMS ke : 0856 250 9013

Harga : Rp 35.000,
Promo Diskon harga khusus (5%) untuk pembelian minimal 5 botol sekaligus

Baca Lainnya :
Like this article ?

About Herbal Indonesia

Admin Blog

Penyebab Gigi Berlubang dan Cara Pencegahannya
Join This Site Show Conversion CodeHide Conversion Code Show EmoticonHide Emoticon

Please comment with polite